Sabtu, 18 Januari 2020

Cara cepat Sukses membangun toko marketplae




Buat anda yang ingin memulai berjualan di marketplace , pasti di pusingkan dengan bagaimana cara bisa toko cepet sukses segera mendapatkan orderan. maka cara paling cepat adalah dengan belajar sama yang sudah sukses dan berhasil bisa dari kompetitor atau teman anda yang sudah berhasil sukses mengembangkan toko online nya. 

Sebelum kesana kita rubah dulu mindset kita terhadap Pesaing, jadikan pesaing itu Teman tempat belajar ( lebih hebat ). Seperti yang saya kutip dari kata bapak motivator Tung Dasem Waringin "Perhatikan Ikuti Sempurnakan"

Terus bagaimana untuk tekhnisnya ? 
  • Cari toko minimal 2 dengan jualan kategori produk yang sama , bisa dari yang toko memiliki feedback banyak atau yang produknya bisa tampil di halaman pertama. jadikan toko tersebut sebagai role model
  • Kumpulkan data kelemahan dan kekuatan pesaing lebih sering di kenal SWOT Strength Weakness opportunity. Buatlah checklis apa yang belum kita terapkan di toko kita dan apa yang sekiranya perlu di perbaiki dari toko kita.
  • Tiru strategi marketing mulai dari promo yang di gunakan, diskon, voucher, desain foto produk, dan jenis iklan yang di pakai. 
Seiring berjalanya waktu , kita juga harus punya keunggulan dan keunikan sendiri di banding kompetitor. Sehingga jika sudah banyak bisnis yang mengikuti kita bisa di artikan bisnis kita lebih berhasil. Tinggal tugas kita lebih giat untuk melakukan inovasi dan evaluasi agar tidak di salip oleh kompetitor kita. Sekian untuk tips dari Rajamarketplace kali ini , untuk melihat versi detailnya silahkan klik di Video yang sudah saya sematkan di atas.
















Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tips meningkatkan traffic di shopee tanpa iklan atau organik

Penting untuk seller bisa mendatangkan traffic secara organik atau tanpa iklan . Agar tidak terlalu bergantung dengan iklan. Berikut bebarap...